PENGARUH PEMBERIAN PAKAN BUATAN DAN PAKAN ALAMI JENIS (Azolla microphylla) DAN ECENG GONDOK (Eichhornia crassipes) TERHADAP LAJU PERTUMBUHAN BENIH IKAN KOAN (Ctenopharyodon idella)
Main Article Content
Abstract
Ikan Koan (Ctenopharyngodon idella) adalah ikan herbivora yang dapat mengonsumsi tumbuhan air
seperti Azolla microphylla dan gceng gondok (Eichhornia crassipes) sebagai pakan alternatif. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pakan buatan dan pakan alami terhadap laju
pertumbuhan benih ikan Koan. Penelitian dilakukan di Loka Perbenihan dan Budidaya Ikan Muntilan,
Magelang, Jawa Tengah, menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan empat perlakuan, yaitu
(K) pakan komersial, (A) Azolla microphylla, (B) Eceng Gondok, dan (C) campuran Azolla microphylla dan
Eceng Gondok, masing-masing dengan tiga ulangan. Parameter yang diamati meliputi laju
pertumbuhan harian, pertumbuhan bobot individu mutlak, pertumbuhan panjang mutlak, tingkat
kelangsungan hidup (SR), serta rasio konversi pakan (FCR). Hasil penelitian menunjukkan bahwa
perlakuan K menghasilkan pertumbuhan terbaik dengan laju pertumbuhan harian 0,159 gram/hari,
diikuti perlakuan C (0,144 gram/hari). Pertumbuhan bobot mutlak terbaik ditemukan pada perlakuan
K (4,8 gram), diikuti C (4,33 gram). Tingkat kelangsungan hidup tertinggi diperoleh pada perlakuan K
(100%). FCR terbaik ditemukan pada perlakuan B (2,5). Secara keseluruhan, kombinasi Azolla
microphylla dan eceng gondok dapat menjadi alternatif pakan yang mendukung pertumbuhan ikan Koan
dengan efisiensi yang baik.
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
-SNI 7734-2017-Ikan hias koi Cyprinus carpio L - Syarat mutu dan penanganan. (n.d.).
Alam, S., Malik, A. A., & Khairuddin, K. (2020). Laju Respirasi, Pertumbuhan, dan Sintasan
Benih Ikan Mas (Cyprinus carpio) Dikultur Pada Berbagai Salinitas. Journal of Aquaculture
and Fish Health, 9(2), 173. https://doi.org/10.20473/jafh.v9i2.16814
Choirom, R., Syahrizal, & Safratilofa. (2019). LAJU PERTUMBUHAN LARVA IKAN KOAN
(Ctenopharyngodon idella) DENGAN KEPADATAN YANG BERBEDA. Jurnal
Akuakultur Sungai Dan Danau, 4(2), 35. https://doi.org/10.33087/akuakultur.v4i2.55
Haraningtias, Utami, S., & P., C. N. (2018). Anatomi Dan Biometri Sistem Pencernaan Ikan Air
Tawar Famili Cyprinidae Di Telaga Ngebel Ponorogo. Prosiding Seminar Nasional
SIMBIOSIS III, 8(6), 319–331.
Hasyim, N. A. (2016). POTENSI FITOREMEDIASI ECENG GONDOK (Eichornia crassipes)
DALAM MEREDUKSI LOGAM BERAT SENG (Zn) DARI PERAIRAN DANAU
TEMPE KABUPATEN WAJO. Skripsi. UIN Alauddin Makasar.
Karimah, U. (2018). Growth Performance and Survival Rate Tilapia Gift (Oreochromis
niloticus) Given Amount Different Feeding. Journal of Aquaculture, Management and
Technology, 7(1), 128–135.
Tengah.
Koniyo, Y. (2020). Analisis Kualitas Air Pada Lokasi Budidaya Ikan Air Tawar Di Kecamatan
Suwawa
Jurnal
Technopreneur
https://doi.org/10.30869/jtech.v8i1.527
(JTech),
(1),
–58.
Kurniawan, D. W. (2020). Analisa Pengelolaan Pakan Ikan Lele Guna Efisiensi Biaya Produksi
Untuk Meningkatkan Hasil Penjualan. IQTISHADequity Jurnal MANAJEMEN, 2(1).
https://doi.org/10.51804/iej.v2i1.552
Lee, S. W., Farid, R., Wendy, W., & Zulhisyam, A. K. (2016). 2016 (
Water hyacinth, Eichhornia crassipes. 7(2), 58–62.
) leeseongwei@yahoo.com
Nataliah, D., Alianto, & Fitriyah Irmawati Eliiyas Saleh Simatauw, F. F. C. (2022). Study of
Water Quality of Freshwater Fish Ponds at BBIS of Masni, Manokwari Regency, West
Papua Province. Jurnal Pengendalian Pencemaran Lingkungan (JPPL), 4(2).
Pemerintah Indonesi. Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas
Air Dan Pengendalian Pencemaran Air. Peraturan Perundang-undangan Tahun 2001. Jakarta.
Ramayani, S., Suharman, I., & Lukisyowati, I. (n.d.). Pertumbuhan Ikan Patin Siam
(Pangasianodon hypopthalmus) yang Diberi Pakan Mengandung Tepung Eceng Gondok
terfermentasi Growth Performance of Striped Catfish (Pangasianodon hypopthalmus) Fed
by Fermented Water Hyacinth. In Oktober (Vol. 27, Issue 3).
Riyandini, V. lestari. (2020). PENGARUH AKTIVITAS MASYARAKAT TERHADAP
KUALITAS AIR SUNGAI BATANG TAPAKIS KABUPATEN PADANG
PARIAMAN. Jurnal Sains Dan Teknologi, 20(2).
Saopiadi, Amir, S., & Damayanti1, A. A. (2012). Frekuensi Pemberian Pakan Optimum Menjelang
Panen Pada Ikan Nila (Oreochromis niloticus). 5(1), 93–94.
Suwondo, S., Darmadi, D., & Amin, M. (2021). Pengaruh Pemberian Pakan Azolla Microphylla
Terhadap Pertumbuhan Ikan Nila (Oreochromis Niloticus) Sebagai Rancangan
Pembelajaran
Biologi
Sma.